Jelaskan mengapa ukuran vakuola pada sel tumbuhan dan sel hewan berbeda.

Posted on

Jelaskan mengapa ukuran vakuola pada sel tumbuhan dan sel hewan berbeda.

Jawaban:

Struktur mendasar sel hewan dan sel tumbuhan sebenarnya sama saja, hanya saja karena masing-masing jenis sel tumbuhan dan sel hewan mengalami berbagai stimulus yang berbeda dari lingkungan, hal ini memunculkan perbedaan pada dua jenis sel tersebut.

Contohnya dari segi peran ekologis, baik sel tumbuhan dan sel hewan memiliki peran yang sangat berbeda. Tumbuhan berperan sebagai produsen makanan, sementara hewan berperan sebagai konsumen tumbuhan atau hewan lain.

Berikut ini adalah tabel daftar lengkap perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan, agar lebih mudah dipahami: