Jelaskan pengaruh perubahan dan interaksi ruang antarnegara terhadap kehiduian ekonomi, sosial, budaya, politik dan pendidikan?
Pengaruh perubahan dan interaksi ruang antarnegara terhadap kehidupan ekonomi:
– Kesempatan kerja di dalam maupun luar negara terbuka
– Kegiatan pariwisata meningkat
Pengaruh perubahan dan interaksi ruang antarnegara terhadap kehidupan sosial:
– Mobilitas penduduk meningkat dari desa ke kota
– Perkawinan antar suku dilakukan yang dengan sendirinya membawa budaya yang berbeda
Pengaruh perubahan dan interaksi ruang antarnegara terhadap kehidupan budaya:
– Perkawinan antar suku dilakukan yang dengan sendirinya membawa budaya yang berbeda, serta mencampurkan budaya yang ada di dalam negara dengan luar negara
Pengaruh perubahan dan interaksi ruang antarnegara terhadap kehidupan politik:
– Dapat menjalin kebersamaan atau kerjasama dengan baik dan membantu jika ada negara yang membutuhkan
Pengaruh perubahan dan interaksi ruang antarnegara terhadap kehidupan pendidikan:
– Informasi jadi makin mudah diakses
– Orang jadi makin profesional dalam teknologi