Jelaskan pengertian deposito atau simpanan! Berikan contohnya!
Jawaban:
deposito adalah produk simpanan di bank yang penyetorannya maupun penarikannya hanya bisa dilakukan pada waktu tertentu saja.
Contohnya: Eva dan Evi adalah saudara kembar yang sama-sama memiliki kelebihan dana dan ingin membuka rekening deposito. Kelebihan dana mereka nominalnya berbeda, yakni Eva sebesar Rp5 juta, sedangkan Evi Rp10 juta. Saudara kembar ini ingin menyimpan dananya di deposito dengan tenor 3 bulan. Bunga yang ditetapkan oleh bank untuk deposito dengan jangka waktu 3 bulan adalah 7,5%.