Jelaskan pengertian motor 2 tak dan 4 tak
Pengertian motor 2 tak dan 4 tak adalah:
- 4 Tak. Motor 4 tak adalah sebuah bentuk dari mesin yang dimana akan menciptakan sebuah tenaga yang membutuhkan sebanyak empat macam proses langkah baik itu naik dan juga turun dari piston, yang dilakukan sebanyak dua kali rotasi kruk as dan juga satu putaran terhadap noken as.
- 2 Tak. Motor 2 tak adalah sebuah bentuk dari mesin pembakaran yang didalam sistem mesin pembakaran pada siklus pembakaran yang terbagi sebanyak dua langkah piston dan akan menjadi berbeda dengan putaran terhadap empat tak yang memiliki sebanyak empat langkah piston didalam satu kali siklus pembakaran. Meskipun pada keempat proses tersebut juga terjadi. Umumnya mesin dua tak digunakan pada mesin diesel yang terlebih pada bagian rancangan piston berlawanan, sehingga kendaraan kecepatan rendah seperti sebuah kapal besar dan juga mesin V8 maupun truk dan berbagai macam bentuk kendaraan berat lainnya.
Pembahasan
Mesin adalah sebuah bentuk dari alat mekanik maupun elektrik yang akan melakukan pengiriman dan juga pengubahan terhadap energi yang akan memberikan kemudahan terhadap pekerjaan yang dilakukan oleh manusia. Umumnya akan membutuhkan sebuah pemicu, mengirimkan energi yang menjadi luaran.
Pelajari lebih lanjut
1. Materi tentang bahan bakar kendaraan mesin Diesel atau mesin-mesin Berat adalah brainly.co.id/tugas/6057611
2. Materi tentang Mengapa mesin carnot itu dipelajari, padaha mesin itu adalah mesin khayalan ? jelaskan !!!! brainly.co.id/tugas/151945
3. Materi tentang perbedaan mesin gerinda biasa dengan mesin mesin gerinda meha magnet permanen brainly.co.id/tugas/10314425
—————————–
Detil jawaban
Kelas: 6
Mapel: B. Indonesia
Bab: Bab 4 – Teknologi
Kode: 6.1.4
#AyoBelajar