Jelaskan pengertian produksi,distribusi,dan konsumsi

Posted on

Jelaskan pengertian produksi,distribusi,dan konsumsi

1. Produksi
Dalam pengertian sederhana, produksi berarti menghasilkan barang atau jasa. Menurut ilmu ekonomi, produksi adalah kegiatan menghasilkan barang maupun jasa atau kegiatan menambah nilai kegunaan/manfaat suatu barang
2. Distribusi
Distribusi merupakan proses yang menunjukkan penyaluran barang dari produsen sampai ke tangan konsumen.Orang atau pihak yang melakukan kegiatan distribusi disebut distributor
3. Konsumsi
Kegiatan konsumsi adalah kegiatan usaha manusia agar dapat memenuhi kebutuhan benda maupun jasa.Kegiatan konsumsi artinya kegiatan manusia untuk menggunakan barang maupun jasa secara berangsur-angsur atau sekaligus habis dipakai untuk memenuhi kebutuhan
jawaban terbaik ya
semoga bermanfaat

Produksi adalah menghasilkan barang,biasanya orang yang melakukan produksi adalah produsen,distribusi adalah menyalurkan barang dari produsen ke konsumen,biasanya orang yang mendistribusikan barang disebut distributor,konsumsi adalah kegiatan yang memakan barang produsen,orang yang konsumsi disebut konsumen.