Jelaskan pengertian Puisi,Cerpen, Pidato berikan contohnya.?

Posted on

Jelaskan pengertian Puisi,Cerpen, Pidato berikan contohnya.?

*puisi adalah bentuk karya sastra yg terikat oleh banyaknya baris dalam bait dan banyaknya suku kata dalam tiap baris.
contoh =
Gempa Bumi
Bumi bergoyang tanah bergetar
Rumah-rumah roboh
Orang-orang berlarian
Gempa bumi
Bila datang harus waspada
Bila ada harus siaga
Larilah keluar rumah
Gempa bumi
Tak dapat dihindari
Berdoalah kepada tuhan
Agar engkau dilindungi

*Cerpen = salah satu bentuk karya sastra yg berwujud prosa, cerpen ada yg bersifat fiktif dan nonfiktif.
contoh=
Rasa Bosan Sang Pengembala
Alkisah, disebuah desa hiduplah seorang anak gembala. ia selalu menggembalakan domba milik tuannya di hutan yg letaknya tidak jauh dari kampungnya. hutan itu tampak gelap karena banyak pohon yg daun daunnya sangat rimbun. karena sudah lama tinggal disana, ia pun mulai bosan. untuk mengusir kebosanannya, pengembala selalu menghibur diri dengan bermain bersama anjingnya. untuk mengusir sepi, ia pun sering memainkan serulingnya.

*Pidato = ucapan yg tersusun baik baik yg ditujukan kepada orang atau orang banyak untuk menyatakan selamat, menyambut kedatangan dan sebagainya.
contoh=
selamat siang,
Puji syukur kita panjatkan kepada tuhan yang Maha Esa, sehingga kita dapat berkumpul disini dalam acara peringatan hari Kemerdekaan Republik Indonesia. Dahulu para pahlawan pahlawan indonesia berjuang mengorbankan seluruh hidupnya untuk kemerdekaan negri ini. ….. Sekian pidato yg dapat saya sampaikan, semoga hari kemerdekaan tahun ini memberikan makna yg berarti bagi bangsa indonesia.

semoga membantu…