Jelaskan peranan keanekaragaman hayati dalam keseimbangan ekologis
untuk mengatur keseimbangan ekosistem dan terjadinya perpindahan energi
Jawaban:
peran keanekaragaman hayati dalam segi ekologis adalah sebagai paru-paru bumi yang selalu memberi oksigen serta Kegiatan fotosintesis hutan hujan tropis dapat menurunkan kadar karbondioksida (CO2) di atmosfer, yang berarti dapat mengurangi pencemaran udara dan dapat mencegah efek rumah kaca. tidak hanya itu, keanekaragaman hayati dapat menjaga kestabilan ekosistem.
semoga membantu…