Jelaskan perbedaan sujud syukur,sujud tilawah,dan sujud sahwi !​

Posted on

Jelaskan perbedaan sujud syukur,sujud tilawah,dan sujud sahwi !​

Jawaban:

sujud syukur yaitu sujud yang dilaksanakan pada waktu seseorang mendapatkan keberkahan dari allah swt maupun ketika usai terhindar dari bahaya.

sujud sahwi yaitu sujud yang dilaksanakan karena ada perkara yang kita lupakan maupun terlewatkan dalam melakukan salat.

sujud tilawah yaitu sujud yang dilaksanakan karena membaca ayat sajdah dalam al quran pada waktu salat ataupun di luar salat, entah itu ketika membaca sendiri maupun ketika mendengarkannya.

Penjelasan:

sujud syukur : dilakukan saat kita mendapatkan rezeky

sujud Tilawah : dilakukan ketika solat saat mendengar ayat sudah (tilawah)

sujud sahwi : dilakukan ketika kita lupa atau ragu salah satu gerakan solat

JADIKAN JAWABAN TERBAIK