Jelaskan peredaran darah pada belalang?​

Posted on

Jelaskan peredaran darah pada belalang?​

Jawaban:

Peredaran darah pada belalang adalah peredaran darah terbuka. Peredaran darah pada belalang tidak mengangkut oksigen keseluruh tubuh, tetapi hanya mengedarkan sari makanan.

Penjelasan:

Darah dari jantung pembuluh dipompakan ke bagian depan melalui aorta. Lalu darah dikeluarkan ke jaringan-jaringan tubuh dan beredar ke seluruh tubuh tanpa melalui pembuluh darah. Setelah itu pertukaran zat. Darah memberikan sari makanan yang dibawa pada jaringan tubuh dan mengambil sisa metabolisme dari jaringan tubuh. Setelah itu, darah akan masuk ke jantung pembuluh lagi melewati lubang-lubang halus.

semoga membantu guys! : )