Jelaskan perubahan aspek ekonomi di indonesia pada masa islam

Posted on

Jelaskan perubahan aspek ekonomi di indonesia pada masa islam





Dalam bidang ekonomi,
penghasilan penguasa pribumi makin berkurang. Sudah pasti keadaan ini
akan menimbulkan kegoncangan dalam kehidupan para penguasa pribumi. Di
pihak rakyat, khususnya para petani dibebani kewajiban untuk mengolah
sebagian tanahnya untuk ditanami dengan tanaman-tanaman eskpor dan masih
harus menyumbangkan tenaganya secara paksa kepada pemerintah
kolonial. Hal inilah yang mengakibatkan runtuhnya perekonomian rakyat.