Jelaskan secara singkat 3 langkah interpretasi citra foto udara
1.Deteksi, pengamatan adanya suatu obyek.
2.Analisis, berdasarkan identifikasi dapat dianalisis bahwa apa yang terdapat di dalam citra berupa sungai dengan obyek bukan air, yaitu perahu dengan penumpang berjumlah beberapa orang
3.Deduksi merupakan proses yang didasarkan pada bukti-bukti yang mengarah ke satu titik
– rona dan warna
adalah tingkat kecerahan dan kegelapan objek pada citra
– bentuk
merupakan variabel kualitatif yang memberikan konfigurasi atau kerangka suatu objek
– pola
pola tinggi dan bayangan pada peta dikelompokkan di dalam tingkat kerumitan tertier