Jelaskan sruktur teks cerita fantasi!
Jawaban:
- Orientasi (Pembukaan): yaitu dimana pengarang memberikan pengenalan tentang tema, penokohan, dan sedikit alur cerita kepada para pembaca.
- Konflik: bagian yang terjadi permasalahan dimulai dari awal hingga menuju puncak masalah.
- Resolusi: bagian ini merupakan penyelesaian dari permasalahan atau konflik yang sedang terjadi. Resolusi merupakan bagian penentu yang mengarah pada ending.
- Koda (penutup): bagian ini merupakan penutup cerita fantasi. Ending dibedakan menjadi 2, yakni happy ending dan sad ending.
Jawaban:
1.Orientasi/orientation atau perkenalan
2.Komplikasi /complication
3. Penyelesaian/resolution
4. Koda
Penjelasan:
1.Orientasi/orientation atau perkenalan merupakan bagian paragraf pembuka yang menggambarkan pengenalan karakter cerita.
2. Komplikasi/complication merupakan bagian yang menyajikan munculnya masalah dan pengembangan cerita.
3. Penyelesaian/ resolution
Pada bagian penyelesaian atau resolution ,masalah atau konflik yang muncul mulai ditemukan penyelesaian.
4. Koda merupakan bagian terakhir dari struktur teks fantasi.Koda berisi perubahan yang terjadu pada tokoh dan pelajaran yang dapat dipetik dari cerita tersebut.