Jelaskan tentang bagaimana kehidupan masyarakat indonesia pada masa berburu dan mengumpulkan makanan bercocok tanam
Pada masa berburu dan mengumpulkan makanan kehidupan masyarakat Indonesia bergantung pada alam dan sering berpindah-pindah tempat.pada masa ini masyarakat Indonesia memilih untuk tinggal di goa yang dekat dengan sungai dan hutan.
Itu adalah kehidupan masyarakat Indonesia pada jaman praaksara dimana masyarakat Indonesia masih hidup berkelompok nomaden ( berpindah ), bergantung pada alam, dan tidak mengenal huruf.