Jelaskan tentang sel prokariotikdan sel eukariotik​

Posted on

Jelaskan tentang sel prokariotikdan sel eukariotik​

Jawaban:

Sel Prokariotik adalah sel yang tidak memiliki membran inti sel. Sel Prokariotik bersifat Uniseluler. contoh dari Sel Prokariotik sendiri adalah Bakteria dan Cyanobacteria (Semula dinamakan ganggang hijau-biru).

Sedangkan Sel Eukariotik adalah sel yang memiliki membran inti sel dan membran luar. Sel Eukariotik digambarkan lebih kompleks strukturnya dibanding sel Prokariotik. Sel Prokariotik bersifat Multiseluler. contohnya adalah sel hewan, tumbuhan, dan Protista (Amoeba, Paramecium).