Jelaskan teori teori masuknya Hindu Budha ke Indonesia​

Posted on

Jelaskan teori teori masuknya Hindu Budha ke Indonesia​

  • teori menyatakan bahwa masuknya Hindu-Buddha ke Indonesia di bawa oleh para Brahmana atau golongan pemuka agama di India. Teori ini didasari oleh pengamatan terhadap prasasti-prasasti peninggalan kerajaan Hindu-Buddha yang kebanyakan menggunakan literasi huruf pallawa dan bahasa Sansekerta ( teori Brahma )
  • berkat peran serta golongan Waisya (pedagang) yang merupakan golongan terbesar masyarakat India yang berinteraksi dengan masyarakat Nusantara. ( teori Waisya )
  • golongan bangsawan atau ksatria dari India yang membawa masuk dan menyebarkan agama Hindu ke Indonesia. ( teori Ksatria )
  • peran aktif masyarakat Indonesia dimasa silam yang menimba ilmu ke India. Sekembalinya dari India, mereka kemudian menyebarkan pengetahuan mereka ke masyarakat yang lain. ( teori arus balik )
  • diawali oleh para kaum sudra/budak yang berimigrasi ke wilayah Nusantara. ( teori Sudra )

maaf salah .