Jelaskan urutan pernapasan manusia saat menari napas !

Posted on

Jelaskan urutan pernapasan manusia saat menari napas !

Jawaban:

Pernapasan manusia (inspirasi) dimulai dari hidung. Dari bagian hidung, udara yang dihirup akan menuju ke bagian tenggorokan dimulai dari faring, kemudian trakea lalu ke bronkus. Dari bronkus, udara yang mengandung oksigen kemudian akan bergerak ke wilayah paru-paru.

Penjelasan:

♡.Udara masuk lewat hidung dan mulut dan melewati proses penyaringan partikel-partikel kecil oleh rambut-rambut hidung, lalu menuju ke trakea atau batang tenggorokan. Udara dari trakea masuk ke paru-paru melewati serangkaian cabang di paru-paru yang disebut dengan bronkus dan bronkiolus, kemudian berujung di alveolus.

♡.10 Organ Pernapasan Manusia Beserta Tugasnya Masing – Masing

Hidung. Hidung merupakan tempat atau pintu utama udara dihirup. …

Faring. Faring sering juga disebut sebagai tenggorokan bagian atas manusia. …

Epiglotis. …

Laring. …

Trakea. …

Tabung Bronkial. …

Bronkiolus. …

Paru – Paru.

♡.Paru-paru adalah organ yang berjumlah sepasang, dan terletak di dalam tulang rusuk. Fungsi utama paru-paru dalam sistem pernapasan adalah untuk menampung udara kaya oksigen, dan mengalirkannya ke pembuluh darah, untuk disebarkan ke seluruh tubuh.

Penjelasan:

Semoga membantu

  • Dan jadikan tercerdas

Jawaban:

Pernapasan manusia (inspirasi) dimulai dari hidung. Dari bagian hidung, udara yang dihirup akan menuju ke bagian tenggorokan dimulai dari faring, kemudian trakea lalu ke bronkus. Dari bronkus, udara yang mengandung oksigen kemudian akan bergerak ke wilayah paru-paru.

Penjelasan:

Udara masuk lewat hidung dan mulut dan melewati proses penyaringan partikel-partikel kecil oleh rambut-rambut hidung, lalu menuju ke trakea atau batang tenggorokan. Udara dari trakea masuk ke paru-paru melewati serangkaian cabang di paru-paru yang disebut dengan bronkus dan bronkiolus, kemudian berujung di alveolus.

Berikut beberapa Organ Pernapasan Manusia:

1. Hidung

2. Faring

3. Epiglotis

4. Laring

5. Trakea

6. Tabung bronkial

7. Bronkiolus

8. Paru paru