Jelaskan yang dimaksud dengan permasalahan sosial!
Jawaban:
Masalah sosial adalah suatu ketidaksesuaian antara unsur-unsur kebudayaan atau masyarakat, yang membahayakan kehidupan kelompok sosial. Jika terjadi bentrokan antara unsur-unsur yang ada dapat menimbulkan gangguan hubungan sosial seperti kegoyahan dalam kehidupan kelompok atau masyarakat.
#semogamembantu
#belajarbersamabrainly
Jawaban:
Sosial mengandung pengertian suatu kumpulan dari individu individu yang saling berinteraksi sehingga menumbuhkan perasaan bersama