Jelaskanlah apa yang kamu ketahui tentang pithecanthropus erectus
Jawaban:
Pithecanthropus erectus atau disebut juga sebagai Manusia Jawa adalah fosil manusia purba yang ditemukan oleh Eugene Dubois pada 1890 di Trinil, tepi Sungai Bengawan Solo, Ngawi, Jawa Timur. Saat ditemukan, fosil ini diperkirakan berusia antara 700.000 hingga satu juta tahun
Tidak memiliki dagu
Hidung lebar dan leher tegak
Rahang menonjol ke depan