Jelaskanlah a. angklung b. sasando c. calung plis jawab _-

Posted on

Jelaskanlah
a. angklung
b. sasando
c. calung
plis jawab _-

Jawaban:

1. Angklung

Angklung adalah alat musik multitonal yang secara tradisional berkembang dalam masyarakat Sunda di Suku Sunda Alat musik ini dibuat dari bambu, dibunyikan dengan cara digoyangkan sehingga menghasilkan bunyi yang bergetar dalam susunan nada 2, 3, sampai 4 nada dalam setiap ukuran, baik besar maupun kecil

2. sasando

Sasando adalah sebuah alat musik dawai yang dimainkan dengan dipetik. Instrumen musik ini berasal dari pulau Rote, Nusa Tenggara Timur. Secara harfiah nama Sasando menurut asal katanya dalam bahasa Rote, sasandu, yang berasal dari kata Sandu atau Sanu yang artinya bergetar atau meronta

3. Calung

Calung adalah alat musik purwarupa jenis idiofon yang terbuat dari bambu. Alat musik ini dikenal dan berkembang di wilayah Banyumasan dan Sunda. … Pengertian calung selain sebagai alat musik juga melekat dengan sebutan seni pertunjukan

Penjelasan:

semoga bermanfaat