Jenis-jenis pola lantai beserta nama tari tradisional nya
Jawaban:
Pola lantai disebut susunan gerak, perpindahan dan pergeseran posisi penari. Bisa dibentuk secara tunggal seperti contohnya tari Jaipong, berpasangan seperti Tari Serampang Dua Belas dan berkelompok seperti Tari Piring. Nah, pola lantai terbagi menjadi 2 macam pola dasar yakni garis lurus dan garis lengkung.
Jawaban:
Diagonal : Tari sekapur sirih
Melingkar : Tari Kecak
Horizontal : Tari Indang