Jenis pahat dan bentar kegunaanya

Posted on

Jenis pahat dan bentar kegunaanya

Sekolah Menengah PertamaSeni 5 poin

Sebutkan jenis-jenis pahat dan fungsinya
Iklan
Tanyakan detil pertanyaan Ikutitidak puas? sampaikan! dari Tazkia 20.05.2014
Jawabanmu

AnggitaSevenersJenius

Pahat lurus
– untuk mengerjakan bagian yang lurus dan rata
– membuat dasaran dan membuat siku-siku tepi ukiran dengan dasaran.

Pahat kol
– untuk mengerjakan bagian-bagian cekung yang tidak dapat dikerjakan pahat kuku.

Pahat kuku
– untuk mengerjakan bagian yang lengkung, melingkar, membentuk cembung, cekung, dan ikal.

Pahat miring
– untuk membersihkan pada sudut sela-sela ukiran dan meraut bagian-bagian yang di perlukan.

Pahat dalam
– untuk membuat bagian dalam/memperbesar lubang yang sudah dilubangi dengan mata bor.