Jenis pekerjaan program toolpath pada mastercam lathe
Jawaban:
Program contour digunakan untuk memotong atau mengurangi atau membuat profil bagian luar. Metode Ramp memiliki 3 cara yakni angle , depth dan plunge
Langkah-langkah :
-Tentukan dahulu posisi origin (posisi 0.0) benda kerja
-Gambar bentuk dari benda kerja pada mastercam
-Jika gambar telah selesai dibuat program bisa dibuat.
-Klik Main menu- toolpath- contour-chain-lalu klik garis yang akan di buat- setelah itu akan muncul pola jalannya pengerjaan.
-Klik done
-Akan muncul perintah lagi untuk diisi data
-Klik kanan pada kolom dibawah ( left”click”…) untuk memilih tool lalu pilih get tool from library pilih tool lalu tekan ok
-Untuk tool parameter
Kick Tool parameter dan akan muncul perintah seperti diatas untuk diisi’
Feed rate (kecepatan pemakanan )
Plunge rate ( kecepatan sebelum penyayatan )
Retract rate (kecepatan pembebas )
Spindle speed (kecepatan putaran mesin)
-Untuk contour parameter
-Klik tool parameter
– Akan muncul perintah seperti gambar
Clearance (jarak pembebas)
Retract (jarak bebas dalam pemakanan)
Rapit retract (jarak bebas penyayatan dengan gerakan cepat )
Feed plane (jarak bebas sebelum penyayatan)
Depth (kedalaman penyayatan
-Untuk mengisi ramp
Klik tanda panah kebawah dgn dan akan muncul pilihan sbb :
2d/2d chamfer/ramp/remachining
Pilh ramp
Tekan kembali ramp dan akan muncul perintah baru untuk diisi.
Penjelasan:
semoga bermanfaat jadikan jawaban terbaik