Jika dalam satu rangkaian tertutup ada i masukan = 4 a penggabungan dari i1 i2 , tentukan nilai i keluaran yang merupakan gabungan dari i3 i4
Jawaban:
Dik:
I masuk = 4 A (Gabungan I1 dan I2)
Rangkaian tertutup
Dit:
Nilai keluaran I dari I3 dan i4
Jawab:
Hukum Kirchoff ke-1 = "Arus masuk sama dengan arus yang keluar"
Sehingga "I1 + I2 = I3 + I4" yaitu 4 A.