Jika sebuah benda memiliki massa 12 kg. Gaya yang diperlukan agar benda tersebut bergerak dengan percepatan sebesar 3 m/s2 adalah … N ​

Posted on

Jika sebuah benda memiliki massa 12 kg. Gaya yang diperlukan agar benda tersebut bergerak dengan percepatan sebesar 3 m/s2 adalah … N ​

DIKET

m (massa)= 12 kg

a (percepatan)= 3 m/s²

DIT

F (gaya) ?

JAWAB

F = m × a

F = 12 × 3

F = 36 N

Jadi gaya yang diperlukan adalah 36 N