Jika tiga dadu dilempar bersamaan,maka banyak anggota ruang sampel yang terjadi adalah

Posted on

Jika tiga dadu dilempar bersamaan,maka banyak anggota ruang sampel yang terjadi adalah

Jawaban Terkonfirmasi

Peluang

Tiga buah dadu dilempar bersamaan. Karena masing-masing dadu memiliki 6 sisi, maka
n(S) = 6^3
n(S) = 6 x 6 x 6
n(S) = 216
Jadi, banyak anggota ruang sampel adalah 216.

*semoga membantu. sukses selalu ^_^

Jawaban Terkonfirmasi

1 dadu = 6
3 dadu = 6 pangkat 3 = 216
jadi ruang sampel / n(s) 3 dadu = 216

semoga membantu n maaf jika ada yg salah