Jumlah malaikat tidak ada yang mengetahui kecuali
Jawaban:
allah swt
Penjelasan:
jum lah malaikat tidak ada yang mengetahui selain allah, jumlah malaikat ada banyak yang tidak kita ketahui tapi kita harus mengimani ada nya malaikat karena mengimani ada nya malaikat ter masuk rukun iman yang ke 2
- iman kepada allah
- iman kepada malaikat
- iman kepada kitab kitab
- iman kepada rosul
- iman kepada hari ahir
- iman kepada Qodo dan Qodar
Allah berfirman tentang mengimani ada nya malaikat dalam Surat An-Nisa Ayat 136
Surat An-Nisa Ayat 136
يَٰٓأَيُّهَا ٱلَّذِينَ ءَامَنُوٓا۟ ءَامِنُوا۟ بِٱللَّهِ وَرَسُولِهِۦ وَٱلْكِتَٰبِ ٱلَّذِى نَزَّلَ عَلَىٰ رَسُولِهِۦ وَٱلْكِتَٰبِ ٱلَّذِىٓ أَنزَلَ مِن قَبْلُ ۚ وَمَن يَكْفُرْ بِٱللَّهِ
وَمَلَٰٓئِكَتِهِۦ وَكُتُبِهِۦ وَرُسُلِهِۦ وَٱلْيَوْمِ ٱلْءَاخِرِ فَقَدْ ضَلَّ ضَلَٰلًۢا بَعِيدًا
Latin: Yā ayyuhallażīna āmanū āminụ billāhi wa rasụlihī wal-kitābillażī nazzala 'alā rasụlihī wal-kitābillażī anzala ming qabl, wa may yakfur billāhi wa malā`ikatihī wa kutubihī wa rusulihī wal-yaumil-ākhiri fa qad ḍalla ḍalālam ba'īdā
Arti: Wahai orang-orang yang beriman, tetaplah beriman kepada Allah dan Rasul-Nya dan kepada kitab yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya serta kitab yang Allah turunkan sebelumnya. Barangsiapa yang kafir kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-Nya, dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya.
_________________
pelajari lebih lanjut :
——————————–
☆ beriman kepada malaikat
☆ beriman kepada rosul
________________
Detail Tambahan :
——————————
klas : 6
mapel : Agama islam
Bab : bab 1 beriman kepada malaikat
kode : 6.1.1