jumlah siswa perempuan dan laki laki dalam suatu kelas adalah 25. perbandingan jumlah siswa laki laki dan perem[puan adalah 2:3, selisih jumlah siswa laki laki dan perempuan adalah
Jawaban Terkonfirmasi
Skala dan Perbandingan
menentukan selisih kelompok jika diketahui jumlah dan perbandingannya
Diketahui
Jumlah perempuan dan laki-laki = 25
Perbandingan
laki-laki : perempuan = 2 : 3
Ditanya
Selisih banyaknya laki-laki dan perempuan = …?
jumlah perbandingan = 2 + 3 = 5 bagian
selisih perbandingan = 3 – 2 = 1 bagian
Selisih siswa laki-laki dan perempuan adalah
= 1 * 25 / (5) = 5 orang
Semoga jelas dan membantu
Jawaban Terkonfirmasi
➡️Mata Pelajaran: Matematika
➡️Bab: Perbandingan
➡️Kata Kunci: (-)
Pembahasan
⬇️⬇️⬇️⬇️⬇️
selisih
= 3 – 2/2 + 3 × 25
= 1/5 × 25
= 5 orang