Kak tolong jawab dongg sekalian ama cara kerja nya​

Posted on

Kak tolong jawab dongg sekalian ama cara kerja nya​

Kak tolong jawab dongg sekalian ama cara kerja nya​

No 1

Diketahui :

Jarak pada peta = 9 cm

Jarak sebenarnya = 180 km = 18.000.000 cm

Ditanya :

Skala = …?

Jawab :

Skala = Jarak pada peta : Jarak sebenarnya

Skala = 9 : 18.000.000

Skala = 1 : 2.000.000

No 2

Diketahui :

Tinggi sebenarnya = 20 m = 2.000 cm

Skala = 1 : 200

Ditanya :

Tinggi pada gambar = …?

Jawab :

Tinggi pada gambar = Tinggi sebenarnya × Skala

Tinggi pada gambar = 2.000 × 1/200

Tinggi pada gambar = 2.000/200 = 10 cm

No 3

Diketahui :

Jarak pada peta = 10 cm

Skala = 1 : 2.000.000

K = 50 km/jam

Ditanya :

Jarak sebenarnya = …?

W = …?

Jawab :

Jarak sebenarnya = Jarak pada peta : Skala

Jarak sebenarnya = 10 : 1/2.000.000

Jarak sebenarnya = 10 × 2.000.000

Jarak sebenarnya = 20.000.000 cm = 200 km

W = J : K

W = 200 : 50

W = 4 jam

Andina berangkat pukul 07.00 dengan waktu perjalanan 4 jam jadi ia tiba pada pukul 11.00

PEMBAHASAAN :

Nomor 1

S = Jp/Js

S = 9/18.000.000

S = (9 ÷ 9)/(18.000.000 ÷ 9)

S = boxed{orange{bf{1~:~2.000.000}}}

Nomor 2

Tp = Ts × S

Tp = 2.000 × 1 : 200

Tp = 2.000 × 1/200

Tp = 2.000/200

Tp = boxed{orange{bf{10~Cm}}}

Nomor 3

Js = Jp/S

Js = 10/1 : 2.000.000

Js = 2.000.000 × 10

Js = boxed{orange{bf{20.000.000~=~200~Km}}}

W = J/K

W = 200/5

W = boxed{orange{bf{4~Jam}}}