Kalor laten uap air adalah 2,36 MJ/kg. Ketika 50 cm^3 air di diuapkan pada tekanan armosfer 1,0 x 10^5 Pa, maka terbentuk 83 x 10^3 cm^3 uap air. Hitunglah:

Posted on

A. Massa air yang menguap (massa jenis air = 1000 kg/m^3);

B. Banyak kalor yang diberikan kepada air;

C. Usaha luar yang dilakukan selama proses penguapan;

D. Kenaikan energi dalam.

Kalor laten uap air adalah 2,36 MJ/kg. Ketika 50 cm^3 air di diuapkan pada tekanan armosfer 1,0 x 10^5 Pa, maka terbentuk 83 x 10^3 cm^3 uap air. Hitunglah:

Jawaban Terkonfirmasi

Kalor laten uap air adalah 2,36 MJ/kg. Ketika 50 cm^3 air di diuapkan pada tekanan armosfer 1,0 x 10^5 Pa, maka terbentuk 83 x 10^3 cm^3 uap air. maka :

A. Massa air yang menguap (massa jenis air = 1000 kg/m^3);

5.10⁻⁴ kg

B. Banyak kalor yang diberikan kepada air Q = 1,18 J

C. Usaha luar yang dilakukan selama proses penguapan;  8299,95 J

D. Kenaikan energi dalam.– 8298,77 J

Pembahasan

Dalam ilmu Termodinamika dikenal beberapa proses pertukaran kalor dalam suatu sistem. Proses itu antara lain

1.Isobarik : proses pertukaran kalor pada tekanan tetap(P konstan)

2. Isokhorik : proses pertukaran kalor pada volume tetap(V konstan)

3. Isotermal : proses pertukaran kalor pada suhu tetap(T konstan)

4. Adiabatik : tidak ada perubahan kalor yang masuk/keluar

Diketahui

50 cm^3 air di diuapkan pada tekanan armosfer 1,0 x 10^5 Pa, maka terbentuk 83 x 10^3 cm^3 uap air.maka kondisi ini menujukkan proses Isobarik karena proses pada tekanan tetap

Rumus yang digunakan pada proses isobarik ini antara lain :

W = P.ΔV

ΔU = Q – W dimana

W = usaha/kerja

Q = kalor

ΔU = perubahan energi dalam

ΔV = perubahan volume

A. Massa air yang menguap = volume air x massa jenis

volume air = 50 cm³ = 5.10⁻⁷m³

massa jenis air = 1000 kg/m³ maka

m air = 5.10⁻⁷m³ .1000 kg/m³ = 5.10⁻⁴ kg

B. Banyak kalor yang diberikan pada air

Karena terjadi proses perubahan fase dari air menjadi uap kita gunakan

Q = m . Lu (Lu = kalor laten uap air)

Q = 5.10⁻⁴ kg .2,36.10.³ J/kg

Q = 1,18 J

C. Usaha luar yang diberikan

W = P.(V2-V1)

P = 1,0 x 10^5 Pa = 10⁵ N/m²

V1 = 5.10⁻⁷m³

V2 = 83 x 10^3 cm³=8,3.10⁻² m³

W= 10⁵(8,3.10⁻²-5.10⁻⁷) = 8299,95 J

D. Energi dalam = Q-W

ΔU = 1,18 J – 8299,95 J = – 8298,77 J(energi dalam sistem berkurang)

Pelajari lebih lanjut

proses temodinamika brainly.co.id/tugas/10861445

rumus isobarik brainly.co.id/tugas/2503981

—————

Detil Jawaban

Kelas : 11

Mapel : Fisika

Bab : Termodinamika

Kode : 11.6.7

Kata kunci : isobarik, energi dalam, kalor, usaha

#OPTITimcompetition