Kapan kebijakan fiskal dan moneter dilakukan bersamaan?

Posted on

Kapan kebijakan fiskal dan moneter dilakukan bersamaan?

sejak jamn dulu

mohon maaf kalau salah

Jawaban:

Untuk mengatasi krisis ekonomi seperti pada tahun 2008, hendaknya kebijakan ekonomi dan kebijakan fiskal dilakukan bersamaan hal ini dikarenakan jika kebijakan ekonomi dan kebijakan fiskal dilakukan secara seimbang maka konstruksi perekonomian negara juga akan seimbang.

Pembahasan:

Kebijakan moneter dan kebijakan fiskal harus tepat dalam menghadapi krisis ekonomi dan perlu dilakukan dalam mengendalikan keadaan ekonomi makro agar dapat berjalan sesuai dengan yang diinginkan melalui pengaturan jumlah uang yang beredar dalam perekonomian. Namun, lebih menekankan pada pengaturan pendapatan dan belanja pemerintah.

Kebijakan moneter adalah kebijakan yang bertujuan untuk mencapai keseimbangan internal yaitu pertumbuhan ekonomi, stabilitas harga, dan pemerataan pembangunan, serta keseimbangan eksternal yang meliputi keseimbangan neraca pembayaran serta tercapainya tujuan-tujuan makro ekonomi yang meliputi stabilisasi ekonomi, kesempatan kerja dan stabilisasi neraca pembayaran.

Ada beberapa manfaat Kebijakan Moneter yaitu :

Stabilitas harga

Pertumbuhan ekonomi

Perluasan kesempatan kerja (high employment)

Keseimbangan neraca pembayaran

Stabilitas financial markets

Stabilitas pasar valuta asing

Berikut ini beberapa manfaat dari kebijakan fiskal yaitu:

Untuk meningkatkan produksi nasional (PDB) dan pertumbuhan ekonomi.

Untuk memperluas lapangan kerja dan mengurangi pengangguran.

Untuk menstabilkan harga-harga barang, khususnya mengatasi inflasi.

(Maaf kalau Salah)