Karena nilai-nilai suatu pengamatan terlalu besar, maka masing-masing nilai tersebut dikurangi 1.200. Jika data baru mempunyai modus = 5, maka data lama mempunyai modus = . . . .

Posted on

A. 5
B. 15
C. 1.195
D. 1.200
E. 1.205

Syarat untuk menjawab soal :
1. Jawabannya harus lengkap dan disertai dengan penjelasan.
2. Dilarang jawaban berupa komentar/ngasal.
3. Dilarang kupas jawaban dari google​.​​​

Karena nilai-nilai suatu pengamatan terlalu besar, maka masing-masing nilai tersebut dikurangi 1.200. Jika data baru mempunyai modus = 5, maka data lama mempunyai modus = . . . .

Jawaban terlampir

Semoga membantu

Terimakasih

Gambar Jawaban

Jawaban:

1.205 ( Opsi E )

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Karena data baru mempunyai modus 5, maka data lama mempunyai modus :

1.200 + 5

= 1.205