Keliling bangun trapesium siku siku

Posted on

Keliling bangun trapesium siku siku

Jawaban:

Luas trapesium = ½ x (alas a + alas b) x tinggi trapesium = ½ x (3 + 6) x 4 = 18 cm persegi. Untuk mencari keliling trapesium, cari dulu sisi miringnya menggunakan phytagoras. Jadi, keliling trapesium = a + b + c + d = 3 + 4 + 6 + 5 = 18 cm.11 Feb 2021

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Semoga bermanfaat ya;)

keliling trapesium yaitu→ A + B + C + D

( semua sisi ditambahkan )

Penjelasan dengan langkah-langkah:

(_/)

(^_^) JADIKAN JAWABAN TERBAIK ✌️