keliling bidang alas sebuah tabung adalah 44 dan tingginya 9 cm.panjang jari-jari sisi alas tabung adalah
Keliling alas tabung = 2.phi.r
44 = 2 x 22/7 × r
r = (44 × 7) / (2 × 22)
r = 7 cm = panjang jari2 alas tabung
K.alas tabung = 2πr
44 = 2 . 22/7 . r
44×7 = 44.r
r = 44×7 / 44
r = 7 cm