Kemampuan membuat alat dari batu, tulang, dan kayu, kemampuan menggunakkan alat komunikasi (isyarat/bahasa) mengenai

Posted on

sistem pembagian kerja, hidup berpindah-pindah dan dekat dengan sumber air merupakan kelebihan yang dimiliki manusia pada
masa ….​

Kemampuan membuat alat dari batu, tulang, dan kayu, kemampuan menggunakkan alat komunikasi (isyarat/bahasa) mengenai

Jawaban:

Berburu dan meramu

Penjelasan:

Empat ciri pola kehidupan manusia purba pada masa berburu dan mengumpulkan makanan adalah:

1. Belum mengenal cocok tanam dan hidup berburu dan meramu

2. Manusia purba masih hidup secara nomaden (berpindah pindah) dalam kelompok kecil

3. Belum ada pembagian kerja dan stratifikasi sosial

4. Alat yang digunakan berupa peralatan batu yang besar dan kasar

Iya ngga si? aku lupa, ini pelajaran setahun lalu

kelebihan yang dimiliki manusia pada masa pra aksara