ke dalam kelas yang menjadi tanggung jawabku.
"Ini Bu Suci," katanya kepada para murid. "Selama
beberapa hari, dua kelas digabung. Berusahalah
tenang jangan nakal. Tunjukkan kepada bu Suci
bahwa kalian anak-anak kota besar juga sepatuh
anak-anak kota kecil purwodadi dimana bu suci
pernah mengajar sepuluh tahun lamanya."
(NH. Dini: Pertemuan Dua Hati)
2. Nilai yang terkandung dalam kutipan novel
tersebut adalah….
a. sosial
d. moral
b. agama e. budaya
c. pendidikan
Kemudian kepala sekolah menemaniku masuk
Jawaban: D. Moral
Penjelasan: karna harus bertanggung jawab