1. Jelaskan cara memanfaat kemampuan bunyi merambat melalui benda padat untuk
mengetahui kendaaran yang akan melintas!
Jawab : …………………………………………………….
2. Mengapa astronot membutuhkan radio untuk berkomunikasi?
Jawab : …………………………………………………….
3. Mengapa ketuka berbicara di ruang sempit, suara kita menjadi kurang jelas?
Jawab : ……………………………………………………
4. Mengapa saat kita berteriak di peggunungan suara kita dapat terdengar kembali setelah
beberapa waktu?
Jawab : ……………………………………………………
5. Sebutkan contoh pemanfaatan sifat perambatan bunyi melalui zat cair!
Kerjakan soal – soal di bawah ini dengan tepat!
Jawaban:
melihat kanan kiri dan berhati hati
Penjelasan:
😀
Jawaban:
1. Mendengarkan bunyi yang berasal dari benda padat tersebut
2. karena ruang angkasa itu hampa udara, sedangkan gelombang suara itu gak bisa merambat pada ruang hampa. Kalau pakai radio itu kan gelombangnya bisa menembus ruang hampa
3. Karena terjadi pemantulan suara secara tidak teratur, dimana amplitudo suara tidak stabil dan menghasilkan suara yang tidak jelas
4. Gema adalah bunyi pantul yang muncul setelah bunyi asli selesai. Jika kamu berteriak, misalnya di daerah pegunungan, setelah beberapa saat, terdengar kembali teriakanmu berteriak. Bunyi tersebut sebetulnya adalah bunyi pantul yang baru sampai di telingamu
5. Penggunaan sonar untuk mengukur kedalaman laut dan memetakan dasar laut
semoga membantu