Kisah nabi muhamad dan Sejarah Al-Qur’an
Nabi muhammad saw lahir di Mekah tahun 571 Masehi 12 rabi'ul Awwal ibunya bernama Siti Aminah bapaknya bernama Abdullah Nabi Muhammad diasuh oleh Halimah Sadiyah lalu pamannya Abu Tholib dan lalu kakeknya Abdul Mutholib, Nabi Muhammad menikah umur 25 tahun dengan Khadijah Khadijah yang menemani Nabi Muhammad berdagang dan berdakwah menyebarkan agama Islam waktu itu nabi muhammad sedang berdiam diri di gua hiro lalu bertemu dengan malaikat jibril malaikat Jibril menyuruh Nabi Muhammad mengucapkan iqra iqra iqra bacalah bacalah bacalah surat Al Alaq ayat 1 sampai 5,dan sejak itu wahyu pertama diturunkan.