konsep yang memberikan gambaran mengenai adanya kondisi saling mempengaruhi dan ketergantungan antara komponen ruang muka bumi baik antar faktor alami faktor alam dengan manusia alam dengan kondisi sosial budaya maupun antar faktor sosial disebut sebagai​

Posted on

konsep yang memberikan gambaran mengenai adanya kondisi saling mempengaruhi dan ketergantungan antara komponen ruang muka bumi baik antar faktor alami faktor alam dengan manusia alam dengan kondisi sosial budaya maupun antar faktor sosial disebut sebagai​

Jawaban:

Interaksi keruangan adalah konsep yang memberikan gambaran mengenai adanya kondisi saling mempengaruhi dan ketergantungan antar komponen ruang muka bumi, baik antara faktor alami, faktor alam dengan manusia, alam dengan kondisi sosial budaya, maupun antar faktor sosial

Penjelasan:

Maaf kalau salah, saya juga masih belajar.

SEMANGAT!