Kuadrat suatu bilangan ditambah dengan tiga kalinya sama dengan 54.tuliskan persamaan kuadrat dalam bentuk umum dari pernyataan ini… ​

Posted on

Kuadrat suatu bilangan ditambah dengan tiga kalinya sama dengan 54.tuliskan persamaan kuadrat dalam bentuk umum dari pernyataan ini… ​

Misal bilangan itu adalah x, maka;

x^ + 3 x = 54 —> bentuk persamaaanya
Bila di selesaikan sbb;
x^ + 3x = 54
x^ + 3x – 54 = 0
( x + 9 ) ( x – 6 ) = 0
x, = -9
x,, = 6

Maka bilangan tab. -9. atau. 6

Semoga bisa membantu ya