KUES

Posted on

Sebuah Durian jatuh mengenai kepala Dafa dengan kecepatan 11 m/s, Jika massa kelapa 2 kg dan ketinggian jatuhnya 7 m. Maka tentukan Energi Potensialnya!​​

nt: di brainly.ph tulisan rank jeniusnya ungu ;v​

KUES

KUES

m = 2 kg

h = 7 m

v = 11 m/s

g = 10 m/s²

Energi potensial

Ep = m × g × h

Ep = 2 kg × 10 m/s² × 7 m

Ep = 2 × 10 × 7

Ep = 140 Joule

Untuk kecepatan (v) tidak digunakan

Jawaban:

140 Joule

Penjelasan lengkap:

"Energi Potensial"

adalah energi yang dipengaruhi gravitasi

bumi.

Energi dapat diartikan sebagai kemampuan untuk melakukan kerja,atau daya yang digunakan untuk berbagai proses kegiatan.

Energi potensial dapat digambarkan sebagai suatu energi yang ada dalam suatu benda, karena letaknya berada pada medan gaya.

Energi potensial dapat mempengaruhi benda yang posisinya menuju arah

dari gaya.

Rumus Energi Potensial

Ep = m × g × h

• Ep = Energi potensial (Joule)

• m = massa benda (kg)

• g = percepatan gravitasi (m/s2)

• h = tinggi benda dari

permukaan tanah (meter)

g = gravitasi Konstanta = 10 m/s2

Penyelesaian Soal

Diketahui:

Kecepatan (V) = 11 m/s

Massa (m) = 2 kg

Ketinggian (h) = 7 m

Ditentukan:

Energi Potensial (Ep)

Jawab:

gravitasi konstanta = 10 m/s2

Ep = m × g × h

= 2 kg × 10 m/s2 × 7 m

= 140 kg.m2/s2

= 140 Joule

Jadi Energi Potensial adalah 140 Joule

#semoga membantu

#semangat belajar