1)Jelaskan definisi gaya lorentz beserta rumus nya
2)jelaskan definisi atom berserta zat pembentuknya
#yang jwab benar nanti ku jadiin yg terbaik +follow
Kuy bantu aku ya…
Jawaban:
1. Gaya lorentz adalah gaya gabungan antara gaya magnetik dan gaya elektrik di medan elektromagnetik. Gaya lorentz juga merupakan gaya yang dihasilkan dari sebuah muatan listrik yang bergerak oleh sebuah arus listrik didalam suatu medan magnet.
rumusnya gaya lorentz adalah :
F lorentz = B . I . L sinα
keterangan :
B : kuat medan magnet (dalam Tesla)
I : kuat arus listrik yang mengalir pada kawat (Ampere)
L : panjang kawat (meter)
α : sudut yang dibentuk dari B dan L atau medan magnet dan kawat.
2. Atom adalah satuan dasar dari materi, atau partikel paling kecil yang memiliki sifat unsur.
Partikel penyusun atom adalah
-Elektron
-Proton
-Neutron
-Inti Atom
Jawaban:
Gaya lorentz ditemukan oleh ilmuwan asal belanda namanya Hendrik Antoon Lorentz, Gaya Lorentz itu adalah gabungan dari gaya elektrik dan manetik yang dihasilkan karena adanya arus listrik dalam suatu medan magnetik.
Atom adalah bagian terkecil dari suatu materi yang tidak dapat dibagi-bagi lagi. Atom terdiri dari partikel proton, elektron, dan neutron.
Pembahasan :
Gaya lorentz ditemukan oleh ilmuwan asal belanda namanya Hendrik Antoon Lorentz, Gaya Lorentz itu adalah gabungan dari gaya elektrik dan manetik yang dihasilkan karena adanya arus listrik dalam suatu medan magnetik.
Untuk lebih jelasanya kalau misalkan ada kawat penghantar listrik berada dalam medan magnetik disitulah gaya lorentz dihasilkan. jadi, besarnya gaya lorentz itu tergantung dari besarnya medan magnetiknya tadi,panjang kawat penghantarnya, dan besar arus arus listrik yang mengalir dalam kawat penghantar, jadi rumusnya :
F = B x l x L
yaitu……
F = gaya lorentz besarannya Neutron
B = Kuat medan listrik (T)
I = Kuat arus listrik (amper)
L = Panjang kawat arus penghantar.
Atom merupakan bagian terkecil dari suatu materi yang tidak dapat dibagi-bagi lagi. atom sendiri terdiri dari pertikel Proton yang bermuatan positif, Elektron yang bermuatan negatif, dan neutron yang bermuatan netral.
Kesimpulan :
Jadi, Gaya lorentz merupakan salah satu gaya fisika yang disebabkan oleh adanya medan magnetik, dan atom merupakan bagian dasar dari suatu materi yang terdiri dari beberapa partikel penysunnya.
Detail Jawaban :
Kelas : 9 SMP
Mapel : Fisika
Bab : 5- Kemagnetan
Kode : 6
Kode katagori : 9.6.5
Kata kunci : Gaya lorentz
Untuk Atomnya…
Kelas : 8 SMP
Mapel : fisika
Bab : 8.1 Pertikel materi
Kode : 6
Kode Katagori : 8.6.9
Kata Kunci : Atom