Lagu yang lahir dari budaya daerah setempat yang bersifat turun temurun disebut lagu?​

Posted on

Lagu yang lahir dari budaya daerah setempat yang bersifat turun temurun disebut lagu?​

Lagu daerah

Lagu yang lahir dari budaya derah setempat yang bersifat turun temurun disebut LAGU DAERAH

semoga membantu

Lagu Daerah

══════ ∘◦❁⚘❁◦∘ ══════

Penjelasan:

Lagu yang lahir dari budaya daerah setempat yang bersifat turun temurun disebut lagu daerah

Contoh lagu daerah yaitu:

  • Kicir-Kicir dari Jakarta
  • Soleram dari Riau
  • Apuse dari Papua
  • Sajojo dari Papua
  • Yamko Rambe Yamko dari Irian Jaya
  • Suwe Ora Jamu dari Jawa Tengah
  • Ampar-Ampar pisang dari Kalimantan Selatan
  • Anak Kambing Saya dari Nusa Tenggara Timur
  • Gundul Gundul Pacul dari Jawa Tengah
  • Bubuy Bulan dari Jawa Barat
  • Injit-injit Semut dari Jambi

══───═══ ∘⚘༉∘ ═══───══

_______ ∘♡༉∘

Semoga membantu kaka (◕ᴗ◕✿)

Jika salah mohon dikoreksi (人 •͈ᴗ•͈)

Saya menjawab sebisa mungkin ✎__

Mapel: Seni

Bab: Lagu Daerah

– `, Have a good study ꒱ ↷

˚ ༘♡ ⋆。˚__✧__˚。⋆ ♡ ༘˚

Arigatou ฅ^•ﻌ•^ฅ ⋆。˚