lala membuat larutan gula dengan mencampurkan 10 gram gula ke dalam 500 mL air ( pelarut) tentukan konsentrasi larutan gula tersebut!​

Posted on

lala membuat larutan gula dengan mencampurkan 10 gram gula ke dalam 500 mL air ( pelarut) tentukan konsentrasi larutan gula tersebut!​

Jawaban:

0,06 M

Penjelasan:

Diketahui:

-massa gula = 10gr

-mr gula(glukosa) = 342 gr/mol

-volume air = 500 ml = 0,5 L

Ditanya: Molaritas

n gula = 10/342

= 0,03

M = n/V

= 0,03/0,5

= 0,06