Lampu di aliri arus listrik sebesar 0.5 A. jika hambatannya 140 ohm, maka daya lampu adalah?

Posted on

Lampu di aliri arus listrik sebesar 0.5 A. jika hambatannya 140 ohm, maka daya lampu adalah?

Diketahui:
I = 0,5 A
R = 140 Ω

ditanya:
P?

jawab:
P = V I
P = I R I
P = I² R
P = 0,5² . 140
P = 0,25 . 140
P = 35 Watt

jadi daya lampunya adalah 35 Watt

KELAS : 9

MAPEL : FISIKA

BAB : 2 – LISTRIK DINAMIS

KODE : 9.6.2

KATA KUNCI : DAYA LISTRIK

Gambar Jawaban