lampu merah menyala 8 menit sekali,lampu kuning 12 menit sekali,dan lampu hijau menyala 4 menit sekali, ketiga lampu menyala bersamaan pada pukul 10.00. ketiga lampu akan menyala lagi bersamaan untuk kedua kalinya pukul…..​

Posted on

lampu merah menyala 8 menit sekali,lampu kuning 12 menit sekali,dan lampu hijau menyala 4 menit sekali, ketiga lampu menyala bersamaan pada pukul 10.00. ketiga lampu akan menyala lagi bersamaan untuk kedua kalinya pukul…..​

Jawaban:

Pukul 10.24

Penjelasan dengan langkah-langkah:

KPK 8,12 dan 4 : 2³ × 4 : 24

Kesimpulannya :

Lampu-lampu tersebut akan menyala bersama setiap 24 menit sekali.

Menyala kedua kalinya :

10.00 + 24 menit = 10.24

Cara :

Tertera di foto.

Gambar Jawaban

Penjelasan dengan langkah-langkah:

12,4 8

kpk : 24 menit

10.00+24 menit = 10.24

jadi menyala lagi bersamaan untuk kedua kalinya pukul 10.24

______________________________________

DETAIL JAWABAN

Kelas: 5

Mapel: Matematika

Bab: bilangan kelipatan

Kode: 5.2.2

Kata Kunci: –