Latar belakang munculnya pergerakan nasional indonesia
Jawaban:
– adanya tekanan dan penderitaan
– adanya rasa senasib
– adanya rasa kesadaran nasional
Penjelasan:
penyebab munculnya latar belakang pergerakan nasional Indonesia:
-Adanya tekanan dan penderitaan yang berkelanjutan. Rakyat Indonesia harus melawan penjajah.
-Adanya rasa senasib yang hidup dalam cengkraman penjajah dan timbul semangat bersatu membentuk negara.
-Adanya rasa kedasaran nasional dan harga diri, menyebabkan kehendak untuk memiliki tanah air serta hak menentukan nasib sendiri.