harus dengan cara kalo bisa
Lebar sebenarnya sebuah gedung adalah 25 m. Pada layar TV lebar gedung 20 cm dan tinggi gedung 30 cm. Tinggi gedung sebenarnya adalah … m.
Jawaban Terkonfirmasi
Lebar sebenarnya = 25 m
Lebar pada gambar = 20 cm
Tinggi pada gambar = 30 cm
Tinggi sebenarnya = x cm
maka berlaku perbndingan
x/30 = 25/20
⇒ x/30 = 5/4
⇒ x = 5/4 · 30
⇒ x = 37,5 m
Terimakasih semoga membantu