LEMBAR KERJA-3 (LK-3) prakarya kelas 8 hal 8 semester 2​

Posted on

LEMBAR KERJA-3 (LK-3) prakarya kelas 8 hal 8 semester 2​

LEMBAR KERJA-3 (LK-3) prakarya kelas 8 hal 8 semester 2​

Jawaban✍:

Contoh kegiatan reduce sehari-hari

  • Memilih produk dengan kemasan yang dapat didaur ulang.
  • Hindari memakai dan membeli produk yang menghasilkan sampah dalam jumlah besar.
  • Menggunakan produk yang dapat diisi ulang ( refill ). Misalnya alat tulis yang bisa diisi ulang kembali.

Contoh kegiatan reuse sehari-hari :

  • Memilih wadah, kantong atau benda yang dapat digunakan beberapa kali atau berulang-ulang. Misalnya, menggunakan sapu tangan daripada menggunakan tisu, menggunakan tas belanja dari kain daripada menggunakan kantong plastik.
  • Menggunakan alat-alat penyimpen elektronik yang dapat dihapus dan ditulis kembali.
  • Menggunakan Sisi kertas yang masih kosong untuk menulis.

contoh kegiatan recyle sehari-hari :

  • Memilih produk dan kemasan yang dapat didaur ulang dan mudah terurai.
  • Mengolah sampah kertas menjadi kertas atau karton kembali.
  • Melakukan pengolahan sampah organik menjadi kompos

    CONTOH BARANG BARANG YANG DIOLAH

    Contoh Reduce:

  • Menggunakan botol yang bisa diisi ulang daripada membeli botol kemasan plastik.
  • Mencetak pada kertas bolak-balik, tidak hanya satu sisi.
  • Ketika berbelanja membawa tas sendiri yang bisa digunakan berulangkali.
  • Membawa makan siang dalam wadah yang reusable, bukan menggunakan kemasan plastik.
  • Kurangi penggunaan disposable good seperti piring plastik/kertas, gelas plastik/kertas

    Contoh Reuse:

  • Pakaian, baju dan alat-alat yang tidak dipakai didonasikan/dijual ke second hand shop.
  • Menggunakan tas sendiri untuk berbelanja
  • Mengirim parcel/barang menggunakan kardus bekas, mengirim surat menggunakan amplop bekas
  • Menggunakan gelas berbahan kaca yang bisa dipakai berulangkali daripada menggunakan gelas plastik/kertas
  • Menggunakan ban yang sudah tidak dipakai dan diubah menjadi kursi, meja dan lain sebagainya

    Contoh Recycle:

  • Mengumpulkan dan memilah sampah
  • Tutup botol plastik digunakan untuk membuat tas belanja, sapu dan lain sebagainya
  • Karton telur direcycle menjadi kartun telur lainnya
  • Mendaur ulang kertas menjadi kertas atau buku lainnya.

ungkapan perasaan : Saya sangat senang dapat mengetahui informasi cara cara mengolah limbah  dan  bangga bahwa negara kita dapat mengurangi sampah dengan sangat baik yaitu redce reuse dan recycle, karena membakar samapah akan mengakibatkan polusi

Penjelasan:

Di gambar tulisannya mendeskripsikan jadi saya tulis cara pengolahannya dan contoh benda yang diolah ya

Detail Jawaban

Kelas: 7

Mapel: Biologi

Kategori: Pencemaran Lingkungan

Kode: 7.4.9

Kata Kunci: reduce, reuse, recycle, 3R