Limbah rumah tangga merupakan jenis limbah yang banyak dihasilkan dari kegiatan masyarakat.

Posted on

Sebagian besar masyarakat membuang limbah tersebut ke sungai. Aktivitas ini dapat mengakibatkan
A ikan yang ada sungai semakin banyak
B. air sungai menjadi tercemar
C. aliran air sungai semakan deras karena banyak cairan dari limbah
D. masyarakat yang ada di bantaran sungai tidak terganggu​

Limbah rumah tangga merupakan jenis limbah yang banyak dihasilkan dari kegiatan masyarakat.

Jawaban:

B.air sungai menjadi tercemar

🙂

Jawaban:

b. air sungai menjadi tercemar

Penjelasan:

logikanya kalo sungai dikasih limbah jelas ikannya pada mati, gak mungkin alirannya jadi deres padahal banyak sampah malah menyumbat,dan yang terakhir pasti masyarakat akan terganggu karena bau ataupun lainnya sehingga menyebabkan banjir