Tolong Bantu Jawab yaa-!!
Trimakasihh
Lingkaran A mempunyai diameter x cm sedangkan lingkaran B mempunyai diameter 3x cm. Tentukan perbandingan luas lingkaran A dan lingkaran B!!
Jawab:
Perbandingan luas lingkaran A dan lingkaran B adalah 1:9
Penjelasan dengan langkah-langkah:
karena diameter lingkaran A = x cm
maka jari-jari lingkaran A = ½ x cm
Luas lingkaran A = π x jari-jari lingkaran²
Luas lingkaran A = 3,14 x ½ x cm x ½ x cm
Luas lingkaran A = 0,785 x cm²
karena diameter lingkaran B = 3x cm
maka jari-jari lingkaran B = 1½ x cm
Luas lingkaran B = π x jari-jari lingkaran²
Luas lingkaran B = 3,14 x 1½ x cm x 1½ x cm
Luas lingkaran B = 7,605 x cm²
Luas lingkaran A banding luas lingkaran B = 0,785 x cm² : 7,605 x cm²
Luas lingkaran A banding luas lingkaran B = 1 : 9